Dahulu kala di Tondok Lepongan Bulan hingga sekarang dikenal dengan nama Toraja, ada kisah cinta sehidup semati yang dikisahkan turun temurun oleh masyarakat Toraja. Dalam kisah tersebut ada seorang gadis paling cantik di desanya bernama Lebonna yang menjalin cinta dengan Paerengan Massudilalong, seorang pria tampan yang kuat dan pemberani.
Dalam hubungan tersebut keduanya mengikrakan janji cinta, bahwa mereka akan tetap bersama dalam kehidupan maupun kematian. Tidak hanya itu, ketika mereka meninggal nanti, mereka harus dikuburkan dalam sebuah makam yang sama.
Kelanjutan kisah cinta dua sejoli ini akan diposting dalam artikel selanjutnya "Ulelean Pare: Lebonna na Paerengan, Kisah Cinta Sehidup Semati"
Berikut ini adalah syair Batingna Lebonna (Ratapan Lebonna) ketika maut telah memisahkannya dengan Paerengan.
BATINGNA LEBONNA
Mukua duka lasangmateki' e so' e
Paerengan o Rendengku
Dodeng mangrambi mandedek
Dodeng ma'pa tuang tuak
Rampananpi pededekmu
annapi pemamaru'mu
Ammu perangina' mati'
Ammu tanding talingana'
Parampoanna' kadangku
Pepasan Mase maseku
Lako to massudi lalong
muane sangkalamma'ku
Mukua duka la sang mateki' e so' e
Paerengan o Rendengku
Angku dolo angku mate
Angku ma'paliu aku
Tae' sia lamatena
Lasisarakna' sunga'na
Kandean bo'bo'na Lebon
Rimbakan pote bolongna
ulli' ulli' sola duka
borro sito'doan duka
kariuanmo lalanna
tarukanmo pessuleanna
Angku dolo aku mate
Angku ma’paliu aku
Tae’ sia la matena
Lasisarakna’ sunga’na
Kandean bo’bo’mo lebon
Rimbakan pote bolongna
ulli' ulli' sola duka
borro sito'doan duka
kariuanmo lalanna
tarukanmo pessuleanna
Demikianlah syair ratapan Lebonna kepada belahan jiwanya, sebuah pesan dari alam baka menagih janji cinta sejati.
Syair sedih Lebonna ini sering dinyanyikan oleh Orang Toraja, anda bisa mendengar langgamnya pada link dibawah ini:
PSM FISIP UNHAS - D'B3 VOICE - Batingna Lebonna
Menyanyikan dua lagu rakyat dari Tana Toraja, salah satunya adalah Batingna Lebonna yang diaransemen Muhammad Mahazir Thamrin. D'B3 VOICE berhasil membawa pulang medali emas kategori Instrumental Accompaniment, International Choir Festival - Grand Prix Pattaya 2012.
Anda juga bisa mengunduh versi MP3-nya pada link berikut:
BATINGNA LEBONNA oleh Abigael Sampetoding (klik untuk mengunduh)
PSM FISIP UNHAS - D'B3 VOICE - Batingna Lebonna
Menyanyikan dua lagu rakyat dari Tana Toraja, salah satunya adalah Batingna Lebonna yang diaransemen Muhammad Mahazir Thamrin. D'B3 VOICE berhasil membawa pulang medali emas kategori Instrumental Accompaniment, International Choir Festival - Grand Prix Pattaya 2012.
Anda juga bisa mengunduh versi MP3-nya pada link berikut:
BATINGNA LEBONNA oleh Abigael Sampetoding (klik untuk mengunduh)
No comments:
Post a Comment